Platform Staging untuk Vibe Coders

Deploy web app dari localhost ke internet tanpa ribet

Staging environment instan untuk pamer hasil karya atau validasi ide. Cara tercepat bagi vibe coders untuk online-kan project pertamanya.
orang sudah bergabung

Lupakan Drama Deployment

Fokus ngoding fitur keren, biar CobaDeploy yang urus sisanya. Gak perlu jadi DevOps engineer buat online-in web app kamu.

Deploy seharusnya gak lebih susah dari nulis kode

Satu perintah, project kamu langsung live. Magic? Bukan, ini CobaDeploy.

localhost:3000
cloud

No Command Line Needed

Masih trauma liat teks merah di terminal? CobaDeploy cukup klik saja.

$ deploy ./app

Error: Command not found

Failed to compile.

_

Bye-bye "Work on my machine"

Sinkronisasi environment otomatis. Jalan di kamu, jalan di mereka.

https://project-kamu.cobadeploy.app
SSL Active

Zero Surprise Bills

Deploy dengan tenang tanpa takut limit kartu kredit jebol karena salah konfigurasi.

Fixed PricingFree Tier Available
**** **** **** 4242
Safe

Cuma 4 langkah dari localhost ke global

Proses deploy yang didesain agar kamu tidak perlu membuka dokumentasi server sama sekali.

Connect GitHub
1

Hubungkan Akun GitHub

Hubungkan CobaDeploy dengan akun GitHub kamu melalui integrasi resmi. Kamu punya kendali penuh untuk memilih akses ke semua repo atau hanya repo tertentu saja.

"Klik, klik, sinkron. Gak perlu setting SSH Key yang ribet."

Select
2

Pilih Repository

Pilih project yang ingin kamu deploy. CobaDeploy akan melakukan pemindaian otomatis untuk menentukan konfigurasi terbaik sesuai bahasa pemrograman yang kamu gunakan.

"Mau repo public atau private? Semuanya bisa di-deploy."

DATABASE_URL
postgres://user:********
OPENAI_API_KEY
sk-proj-77a8********
Encryption LevelAES-256
3

Atur Environment Variables

Masukkan API_KEY, DB_URL, atau rahasia dapur lainnya dengan aman. Semua data dienkripsi dan hanya digunakan saat aplikasi kamu berjalan.

"Tinggal copas dari file .env kamu, beres!"

project-kamu.cobadeploy.app

It Works!

Your app is now live.

Global CDN Active
4

Klik Deploy & Go Live!

Tekan tombol deploy dan saksikan prosesnya secara real-time. Dalam hitungan detik, aplikasi kamu aktif dengan link HTTPS yang aman dan siap dibagikan.

"Selamat! Project kamu sudah bisa diakses seluruh dunia."

Setiap kali kamu melakukan git push, CobaDeploy akan otomatis mendeteksi perubahan dan melakukan redeploy. Kamu fokus ngoding, biar kami yang urus sisanya.

Lebih dari sekadar platform deploy

Kami hadir untuk menjawab keterbatasan platform global dan mendukung mimpi besar developer lokal.

The "Human" Support

Bukan Bot, Tapi Teman.

Di Vercel atau platform besar, kamu cuma angka. Di sini, kami memberikan Human-in-Touch assist. Bingung kenapa build error? Kami bantu cari solusinya bareng-bareng.

Min, build error 500 nih. Kenapa ya?

Coba cek di config next.config.js, sepertinya ada typo di 'images'. Sini kita bantu fix bareng!

Looking at logs...

Built-in Sandbox DB

Database Gratis? Ada.

Lupakan biaya tambahan cuma buat simpan data. Kami sediakan Database Sandbox gratis. Langsung dapat DB Name, User, & Password tanpa kartu kredit. Local pride, akses mudah.

Sandbox Access
Active
Host
ep-mute-cloud.cobadeploy.db
User
user_vibe_123
Pass
••••••••

Vibe-Coder Friendly

Tanpa Konfigurasi Aneh.

Kami mengerti bahasa vibe coders. Fokus ke logic dan tampilan, jangan pusingkan urusan Docker, Nginx, atau Printilan DevOps yang membingungkan.

nginx.conf (dulu)

server {

listen 80;

server_name example.com;

location / {

proxy_pass http://localhost:3000;

proxy_http_version 1.1;

}

}

Zero Config
Community First

Membangun Masa Depan Digital Bersama

Saya percaya, banyak vibe coder hari ini mempunyai potensi yang besar — mereka butuh kesempatan untuk nyoba dan belajar dengan aman. CobaDeploy saya bangun bukan cuma buat deploy project, tapi sebagai tempat belajar, gagal, dan tumbuh pelan-pelan.

250,000+
Future Talents

Jadilah bagian dari revolusi digital Indonesia

Tenang, saya nggak akan spam. Kamu cuma akan dapet update eksklusif saat platform ini siap kamu pakai.